Serap Aspirasi Warga, Babinsa Kodim Lamongan Terapkan Strategi Komsos

    Serap Aspirasi Warga, Babinsa Kodim Lamongan Terapkan Strategi Komsos

    Lamongan, - Babinsa di wilayah teritorial Kodim 0812/Lamongan gencar melakukan komunikasi sosial atau komsos di setiap wilayah teritorial masing-masing Babinsa.

     

    Komsos itu, seakan menjadi solusi atau cara ampuh dalam menyerap aspirasi dari masyarakat.

     

    Seperti yang dilakukan oleh Babinsa Koramil Bronding, Serka Supriono di Desa Brondong, Kecamatan Brondong, Kabupaten Lamongan. Minggu (14/07/2024).

     

    “Komsos ini, juga efektif untuk mengetahui segala keluhan yang dialami oleh warga, ” kata Supriono.

     

    Selain itu, Serka Supriono berujar, komsos yang dilakukan oleh dirinya bersama pihak Bhabinkamtibmas saat ini, juga bisa dijadikan sarana untuk memperkuat silaturahmi.

     

    “Kami juga mengajak warga untuk ikut serta berpartisipasi menjaga Kamtibmas, ” tandasnya. (*)

    Riansyah

    Riansyah

    Artikel Sebelumnya

    Petani di Solokuro Dapat Pembekalan dari...

    Artikel Berikutnya

    Pgs Danramil Kalitengah Beri Pembekalan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Terima Kunjungan Kepala BPOM, Kapolri Pastikan Sinergi Penindakan Mafia
    Kapolda Papua Kerahkan Satgas Operasi Damai Cartenz untuk Kejar Pelaku Kekerasan Bersenjata di Yalimo
    Koramil Sarirejo Gelar Olahraga Bersama Muspika untuk Pererat Sinergi
    Pj Danramil Kalitengah Hadiri Rakor Terkait Pembangunan di Kecamatan Kalitengah
    Satgas Yonif 715/Motuliato Bagikan sembako kepada Masyarakat di Puncak Jaya, Papua

    Ikuti Kami