Kodim Lamongan Gelar Baksos Kesehatan

    Kodim Lamongan Gelar Baksos Kesehatan

    Lamongan, - Serangkaian kegiatan sosial mulai digelar dalam rangka menyambut HUT TNI ke-79, tahun 2024.

     

    Seperti adanya pelaksanaan baksos kesehatan yang digelar oleh pihak Kodim 0812/Lamongan. Jumat (20/09/2024).

     

    Baksos yang berlangsung di Aula Kade Soewoko Kodim Lamongan itu, turut serta melibatkan pihak Denkesyah.

     

    “Baksos kesehatan itu meliputi tentang penyuluhan dan pemeriksaan kesehatan, ” ucap Pasi Intel Kodim, Kapten Inf Bekti Suprapto.

     

    Pas Intel berharap, adanya baksos itu nantinya bisa meningkatkan kesehatan seluruh prajurit maupun Persit di lingkungan Kodim Lamongan.

     

    “Tentunya, kami berharap aksi ini bisa dijadikan motivasi dalam mewujudkan pola hidup sehat, ” pungkasnya. (*)

    Riansyah

    Riansyah

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Kembangbahu Bersinergi Suplai Air...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Solokuro Bentuk Karakter Pemuda...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Satgas Yonif 715/Motuliato Bagikan sembako kepada Masyarakat di Puncak Jaya, Papua
    Panglima TNI Terima Kunjungan Kehormatan Kepala Staf Gabungan Angkatan Bersenjata RRT
    Bakamla RI Siap Dukung Multilateral Naval Exercise Komodo (MNEK) 2025
    Kapolri dan Menteri P2MI Bersinergi Lindungi Pekerja Migran Indonesia
    Jenderal TNI (Purn) Dudung Abdurachman: SMSI Harus Tetap Solid dan Bergerak Maju

    Ikuti Kami